Jenjang Pendidikan:

1 S3 –
2 S2 – Institut Pertanian Bogor
3 S1 – Universitas Nasional

Bidang Keahlian:

Mata Kuliah yang Diampu:

Semester Ganjil

No. Kode Mata Kuliah Mata kuliah
1 00000105 Konservasi Alam dan Lingkungan
2 2104050211 Metode Riset
3 2104150306 Biomanajemen

Semester Genap

1 2104060404 Rancangan Percobaan
2 2104160307 Biogeografi
3 2104040407 Ekologi Hewan

PENGALAMAN PENELITIAN DALAM 5 TAHUN TERAKHIR

NO TAHUN JUDUL PENELITIAN SUMBER PENDANAAN
1 2018 Perubahan Sikap dan Persepsi Terhadap Konservasi Satwa Melalui Pendekatan Agama: Penelitian Fatwa MUI no. 4 tentang Pelestarian Satwa langka UNAS
2 2020 Diversity of  Bird Protected in Plantation Forest Natural Forest, Giam Siak Kecil Bukit Batu Biosphere Reserves, Riau UNAS

Pengalaman Pengabdian Kepada Masyarakat dalam 5 Tahun Terakhir

NO TAHUN JUDUL PENYULUHAN SUMBER PENDANAAN
1 2019 Pelatihan Penanaman Eksplan Dalam Kultur Jaringan bagi Siswa SMP Al Falah Kalibata City UNAS

 PUBLIKASI DALAM 5 TAHUN TERAKHIR

Google Scholar

Tahun Judul Buku/Jurnal Penerbit/Jurnal
2017 Rancangan Percobaan Buku UNAS Press Jakarta
2017 Pelestarian Satwa Langka untuk Keseimbangan Ekosistem Buku Lembaga Pemuliaan Lingkungan Hidup & Sumber Daya Alam Majelis Ulama Indonesia
2017 Hubungan Antara Niat Aksi Konservasi dan Sikap, Norma Serta Persespsi Masyarakat Riau Prosiding Semna Bioeti ke-4 & Kongres PTTI ke-12, Padang
2017 The attitude, norm and perception of communities towards

Sumatran tiger conservation initiatives in Aceh

Journal Journal of Indonesian Natural History Vol 5 No 1/2
2017 Komposisi Komunitas dan Keanekaragaman Spesies Burung pada Tiga Kawasan Mangrove Daerah Pesisir Jakarta Prosiding Pusat Kajian Lingkungan dan Konservasi Alam Fakultas Biologi Unas dan Pusat Penelitian dan Pengembangan Tumbuhan Obat Unas
2017 Keanekaragaman Gastropoda pada Beberapa Kondisi Habitat di Kawasan Cilintang, Taman Nasional Ujung Kulon Prosiding Fakultas Biologi Unas Jakarta
2018 Dispersi Mamalia di Pulau Bunyu Kalimantan Utara Prosiding Fakultas Biologi Jakarta
2018 Sasi sebagai budaya konservasi sumberdaya alam di Kepulauan Maluku Journal Jurnal Ilmu dan Budaya.  Vol 41 (59) : 6869-6900.
2018 Protecting tigers with A fatwa: Lesson learn faith base approach for

conservation

Journal Asian Journal of Conservation Biology, December 2018. Vol. 7 No. 2, pp. xx-xx AJCB: CN00xx  ISSN 2278-7666 ©TCRP 2018